+ Mencari Kecepatan
Kecepatan = Jumlah Data : Waktu+ Mencari Jumlah Data
Jumlah Data = Kecepatan x Waktu
+ Mencari Waktu
Waktu = Jumlah Data : Kecepatan
Contoh Soal :
1.Sebuah file mp3 dengan kapasitas 4 Mb dapat di donwnload dalam waktu 2
menit. Hitung kecepatan internet yang digunakan?
Penyelesaian :
Kecepatan = Jumlah data : waktu
= 4Mb : 2 Menit
= 4,096 KBps : 120 Sekon
= 34,13 KBps
= 273,04 Kbps
2.Berapa jumlah file yang dapat diakses perdetik jika kecepatannya 384
kbps dalam waktu 80 detik ?
Penyelesaian :
jumlah Data = Kecepatan x Waktu
= 384 kbps x 80 Sekon
= 30.720 byte
3.Berapa waktu yang dibutuhkan untuk mendownload file dengan
kapasitas 15,5 MB dan kecepatan akses 0,2 Mbps ?
Penyelesain :
Waktu = Jumlah data : kecepatan
= 15,5 MB
: 0,2 Mbps
= 77,5 Sekon
BY : IDMJ
Tidak ada komentar:
Posting Komentar